Panduan Memilih Kidung Pujian Dalam Tata Ibadah
Bingung memilih kidung pujian dalam ibadah? Coba dicari kidung pujian yang tepat di sini.
Panduan Prinsip Dasar Memilih Pujian
1. Pilihlah kidung pujian atau nyanyian yang bersesuaian dengan situasi dan semangat yang seharusnya dimunculkan di dalam situasi ibadah tersebut. Pujian Jemaat di dalam liturgi umumnya memiliki dua karakter, yaitu:
a. Mempersiapkan umat masuk ke dalam situasi tertentu di ibadah (Misal: pujian pembuka ibadah, pujian pengutusan, pujian sebelum renungan);
b. Pujian yang digunakan sebagai respon terhadap situasi tertentu (yang telah atau sedang terjadi atau akan kita masuki) di dalam ibadah (Misal: pujian nas pembimbing, nyanyian pujian pengakuan dosa, pujian berita anugerah pengampunan, lagu pujian persembahan, pujian penutup atau pengutusan).
2. Memerhatikan teks Alkitab (yang umumnya sudah di-setting sesuai tahun liturgi) yang digunakan di dalam nas pembimbing, nas hukum Allah, nas berita anugerah pengampunan, nas khotbah (tema khotbah), nas persembahan.
3. Lirik dalam pujian juga harus diperhatikan, karena adakalanya dalam satu pujian yang memiliki banyak bait, tidak seluruh baitnya tepat untuk menggambarkan satu situasi konkret yang sedang dihadapi oleh umat dalam suatu ibadah. Ini bukan karena alasan "memangkas waktu dalam pujian ketika dilantunkan", namun memang adakalanya seperti itu: kita harus memilih bait yang bersesuaian dengan situasi dan semangat yang hendak kita tuju.
Kumpulan Nyanyian Persekutuan | Kidung Kabungahan | Contoh Penerapan dalam Ibadah | Kidung Jemaat | Pelengkap Kidung Jemaat | Nyanyikanlah Kidung Baru | Kidung Kedukaan | Kumpulan Tata Kebaktian
a. Mempersiapkan umat masuk ke dalam situasi tertentu di ibadah (Misal: pujian pembuka ibadah, pujian pengutusan, pujian sebelum renungan);
b. Pujian yang digunakan sebagai respon terhadap situasi tertentu (yang telah atau sedang terjadi atau akan kita masuki) di dalam ibadah (Misal: pujian nas pembimbing, nyanyian pujian pengakuan dosa, pujian berita anugerah pengampunan, lagu pujian persembahan, pujian penutup atau pengutusan).
2. Memerhatikan teks Alkitab (yang umumnya sudah di-setting sesuai tahun liturgi) yang digunakan di dalam nas pembimbing, nas hukum Allah, nas berita anugerah pengampunan, nas khotbah (tema khotbah), nas persembahan.
3. Lirik dalam pujian juga harus diperhatikan, karena adakalanya dalam satu pujian yang memiliki banyak bait, tidak seluruh baitnya tepat untuk menggambarkan satu situasi konkret yang sedang dihadapi oleh umat dalam suatu ibadah. Ini bukan karena alasan "memangkas waktu dalam pujian ketika dilantunkan", namun memang adakalanya seperti itu: kita harus memilih bait yang bersesuaian dengan situasi dan semangat yang hendak kita tuju.
Kumpulan Nyanyian Persekutuan | Kidung Kabungahan | Contoh Penerapan dalam Ibadah | Kidung Jemaat | Pelengkap Kidung Jemaat | Nyanyikanlah Kidung Baru | Kidung Kedukaan | Kumpulan Tata Kebaktian
Pembuka Ibadah
Kidung Jemaat
- KJ 1 Haleluya! Pujilah
- KJ 2 Suci, Suci, Suci
- KJ 3 Kami Puji Dengan Riang
- KJ 4 Hai Mari Sembah
- KJ 8 BagiMu, Tuhan, Nyanyianku
- KJ 10 Pujilah Tuhan, Sang Raja
- KJ 13 Allah Bapa, Tuhan
- KJ 14 Muliakan Tuhan Allah
- KJ 15 Berhimpun Semua
- KJ 17 Tuhan Allah Hadir
- KJ 18 Allah Hadir Bagi Kita
- KJ 19 Tuhanku Yesus
- KJ 21 Hari Minggu, Hari Yang Mulia
- KJ 58 Mahakasih Yang Ilahi
- KJ 60 Hai Makhluk Alam Semesta
- KJ 64 Bila Kulihat Bintang Gemerlapan
- KJ 240a Datanglah Ya Sumber Rahmat
- KJ 242 Muliakan Allah Bapa
- KJ 281 Segala Benua Dan Langit Penuh
- KJ 292 Tabuh Gendang!
- KJ 293 Puji Yesus
- KJ 314 Pujilah Sumber Hidupmu
- KJ 322 Terang Matahari
- KJ 353 Sungguh Lembut Tuhan Yesus Memanggil
- KJ 355 Yesus Memanggil
- KJ 362 Aku Milik-Mu, Yesus Tuhanku
- KJ 367 Pada-Mu, Tuhan Dan Allahku
- KJ 397 Terpuji Engkau, Allah Mahabesar
- KJ 402 Kuperlukan Jurus'lamat
- KJ 403 Hujan Berkat Kan Tercurah
- KJ 405 Kaulah, Ya Tuhan, Surya Hidupku
- KJ 415 Gembala Baik Bersuling Nan Merdu
- KJ 454 Indahnya Saat Yang Teduh
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 1 Abadi Tak Nampak
- PKJ 2 Mulia, Mulia Nama-Nya
- PKJ 3 Ajaib Nama-Nya
- PKJ 4 Angkatlah Hatimu Pada Tuhan
- PKJ 6 Bersoraklah, Hai Alam Semesta
- PKJ 7 Bersyukurlah Pada Tuhan
- PKJ 8 Bukalah Gapura Indah
- PKJ 13 Kita Masuk Rumah-Nya
- PKJ 14 Kunyanyikan Kasih Setia Tuhan
- PKJ 16 Mari, Kawan-kawan, Nyanyi Gembira
- PKJ 17 Mari Kita Puji
- PKJ 19 Mari Sembah
- PKJ 20 Mari Semua, Mari Sembah Tuhan
- PKJ 27 Nyanyikanlah Nyanyian Baru
- PKJ 28 Nyanyikan Tuhanmu Haleluya
- PKJ 29 Patut Segenap Yang Ada
- PKJ 55 Hai, Puji Nama-Nya
- PKJ 58 Semua Yang Tercipta
- PKJ 103 Carilah Dulu Kerajaan Allah
- PKJ 120 Allah Bapa, Kami Puji Engkau
- PKJ 132 Langit Menceritakan
- PKJ 168 Pada Pagi Ini Yang Cerah
- PKJ 172 Di Heningnya Malam Ini
- PKJ 219 Di Saat Ini Kuangkat Tembang
- PKJ 242 Seindah Siang Disinari Terang
- PKJ 295 Haleluya, Pujilah Tuhanmu
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 1 Hai Kristen, Nyanyilah
- NKB 2 Hai Mari Sembah
- NKB 3 Terpujilah Allah
- NKB 5 Seluruh Dunia, Hai, Nyanyikanlah
- NKB 7 Nyanyikanlah Nyanyian Baru
- NKB 8 Abadi, Tak Nampak
- NKB 217 Semua Yang Tercipta
Kidung Kabungahan
- KK 12 Mulyakeun Allah Pangeran
- KK 14 Nun, Panuyun Nu Di Manggung
- KK 17 Sim Abdi Nyanggakeun Nuhun
- KK 69 Abdi-Abdi Ngadeuheusan
- KK 81 Di Lebet Gusti Urang Teh Ngahiji
- KK 87 Aya Hiji Gusti Luhur Pangkatna
- KK 126 Abdi Teh Estu Resep
Nyanyian Persekutuan
- Aku Ingin Selalu Berada Di Hadirat-Mu
Pengakuan Dosa
Kidung Jemaat
- KJ 25 Ya Allahku, Di Cah'ya-Mu
- KJ 26 Mampirlah, Dengar Doaku
- KJ 27 Meski Tak Layak Diriku
- KJ 28 Ya Yesus, Tolonglah
- KJ 29 Di Muka Tuhan Yesus
- KJ 33 Suara-Mu Kudengar
- KJ 37a Batu Karang Yang Teguh
- KJ 158 Ku Ingin Menghayati
- KJ 467 Tuhanku, Bila Hati Kawanku
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 37 Bila Kurenung Dosaku
- PKJ 39 Jikalau Tuhan Tidak Menebusku
- PKJ 40 Kasihanilah Aku Yang Lemah
- PKJ 41 Ku Datang Kepada-Mu
- PKJ 42 Kumohon Pengampunan
- PKJ 43 Tuhan, Kami Berlumuran Dosa
- PKJ 45 Tuhan Allah, Janganlah
- PKJ 46 Dari Kungkungan Duka Kelam
- PKJ 125 Dia Sanggup
- PKJ 154 Setiakah Diriku PadaMu
- PKJ 201 Sering Kutanya Pada Diriku
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 10 Dari Kungkungan Malam Gelap
- NKB 122 Ku Ingin Berperangai
Kidung Kabungahan
- KK 19 Abdi Teh Ulah Dilarung
- KK 20 Gusti Yesus Nu Asih
- KK 34 Allah Suci, Maha Mulya
- KK 38 Nun, Gusti Nu Sipat Murah
- KK 39 Sim Abdi Hayang Pisan
Nyanyian Persekutuan
- ....
Anugerah Pengampunan
Kidung Jemaat
- KJ 34 Di Salib Yesus Di Kalvari
- KJ 35 Tercurah Darah Tuhanku
- KJ 36 Dihapuskan Dosaku
- KJ 40 Ajaib Benar Anugerah
- KJ 169 Memandang Salib Rajaku
- KJ 178 Kar'na Kasih-Nya Padaku
- KJ 183 Menjulang Nyata Atas Bukit Kala
- KJ 184 Yesus Sayang Padaku
- KJ 361 Di Salib-Mu Ku Sujud
- KJ 381 Yang Mahakasih
- KJ 383 Sungguh Indah Kabar Mulia
- KJ 387 Ku Heran, Allah Mau Memb'ri
- KJ 395 Betapa Indah Harinya
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 179 Kasih Paling Agung
- PKJ 200 Ku Diubah-Nya
- PKJ 203 Ada Damai Sejaht'ra Allah
- PKJ 205 Alangkah Indahnya Kasih Setia-Mu
- PKJ 209 Kasih Setia-Mu
- PKJ 212 Ya Allah, Kasih-Mu Besar
- PKJ 214 Bahagia Di Hatiku
- PKJ 239 Perubahan Besar
- PKJ 265 Bukan Kar'na Upahmu
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 3 Terpujilah Allah
- NKB 15 Hidup yang Penuh Berbeban
- NKB 17 Agunglah Kasih Allahku
- NKB 21 Ku Diberikan Kidung Baru
- NKB 23 Di Dalam Kasih Yang Teguh
- NKB 73 Kasih Tuhanku Lembut
- NKB 83 Nun Di Bukit yang Jauh
- NKB 138 Makin Serupa Yesus, Tuhanku
- NKB 164 Kidung yang Merdu di Hatiku
Kidung Kabungahan
- KK 21 Nun, Yesus Anu Tuhu
- KK 25 Hate Teu Weleh Heran
- KK 28b Puji Syukur Ka Allah Rama
- KK 44 Gusti Di Salib Jalaran Abdi
- KK 45 Yesus Nampi Nu Dosa
- KK 46 Yesus Ngahampunten Dosa
- KK 48 Gusti Yesus Juru Slamet
- KK 52 Nya Ageng Pisan Kaasihan Gusti
- KK 54 Sim Abdi Ngaturkeun Piju
- KK 55 Tina Borogod Matak Tiwas
- KK 63 Abdi Percaya Ka Allah Rama, Gusti Urang
- KK 64 Dumeh Abdi Percaya
- KK 88 Dina Cangkingan Yesus
- KK 97 Masing Emut Nami Gusti
- KK 178 Agung Sih Kurnia Allah
Nyanyian Persekutuan
- ...
Persiapan Firman
Kidung Jemaat
- KJ 49 Firman Allah Jayalah
- KJ 50a Sabda-Mu Abadi
- KJ 51 Kitab Suci, Hartaku
- KJ 52 Sabda Tuhan Allah (bagai dirus hujan)
- KJ 53 Tuhan Allah, T'lah Berfirman
- KJ 54 Tak Kita Menyerahkan
- KJ 56 Datanglah Kepadaku, Ya Roh Kudus
- KJ 57 Yesus, Lihat Umat-Mu
- KJ 144 Suara Yesus Kudengar
- KJ 285 Tuhankulah Gembalaku
- KJ 145 Mari Tuturkan Kembali
- KJ 358 Semua Yang Letih Lesu
- KJ 434 Allah Adalah Sumber Kasih
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 15 Kusiapkan Hatiku, Tuhan
- PKJ 124 Di Saat Ini Kau Perlu Tuhan
- PKJ 127 Jadilah, Tuhan, Kehendak-Mu
- PKJ 198 Di Hatiku, Ya Yesus
- PKJ 255 Firman-Mu Kupegang Selalu
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 6 Patut Segenap Yang Ada
- NKB 14 Jadilah, Tuhan, Kehendak-Mu
- NKB 87 Junjungan Yang Kupilih
- NKB 119 Nyanyikan Lagi Bagiku
- NKB 116 Siapa Yang Berpegang
- NKB 125 Ku Dengar Panggilan Tuhan
- NKB 189 Pegang Tanganku
Kidung Kabungahan
- KK 56 Hate Abdi Parantos Sayagi
- KK 59 Mangga Linggih
- KK 67 Cunduk Waktu Nu Rahayu
- KK 72 Nyaketan Ka Anjeun
- KK 80 Sim Abdi Peryogi Gusti Yesus
- KK 162 Abdi Nguping Berkah Turun
- KK 197 Gusti Teh Panuyun Abdi
- KK 199 Ku Abdi Kakuping Gusti Anu Nyaur
- KK 229 Sumangga Gusti Linggih Ka Abdi
Nyanyian Persekutuan
- Aku Mengasihi Engkau Yesus
- Bagaikan Bejana Siap Dibentuk
- Bapa Surgawi Ajarku Mengenal
- Firman-Mu P'lita Bagi Kakiku
- Jiwaku Terbuka Untuk-Mu Tuhan
- Pribadi Yang Mengenal Hatiku (S'perti Rusa Yang Haus)
- Sungguh Indah Kau Tuhan
- S'lidiki Aku
Persembahan
Kidung Jemaat
- KJ 287a Sekarang B'ri Syukur
- KJ 288 Mari, Puji Raja Sorga
- KJ 289 Tuhan, Pencipta Semesta
- KJ 291 Mari Bersyukur Semua
- KJ 299 Bersyukur Kepada Tuhan
- KJ 301 Aku Bawa Dan Berikan
- KJ 302 Kub'ri Persembahan
- KJ 393 Tuhan, Betapa Banyaknya
- KJ 433 Aku Suka Membagi
- KJ 450 Hidup Kita Yang Benar
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 146 Bawa Persembahanmu
- PKJ 147 Di Sini Aku Bawa
- PKJ 148 T'rima Kasih Ya Tuhanku
- PKJ 149 Ucap Syukur Pada Tuhan
- PKJ 150 Ya, Tuhan, Hanya Inilah
- PKJ 153 Pakailah Seluruh Hidupmu
- PKJ 216 Berlimpah Sukacita Di Hatiku
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 126 Tuhan Memanggilmu
- NKB 133 Syukur Pada-Mu, Ya Allah
- NKB 134 T'rima Kasih, Ya Tuhanku
- NKB 199 Sudahkah Yang Terbaik Kuberikan
Kidung Kabungahan
- ...
Nyanyian Persekutuan
- Betapa Hatiku, Berterima-kasih
Pengutusan
Kidung Jemaat
- KJ 235 Kudengar BerkatMu Turun
- KJ 246 Ya Allah Yang Mahatinggi
- KJ 249 Serikat Persaudaraan
- KJ 260 Dalam Dunia Penuh Kerusuhan
- KJ 278 Bila Sangkakala Menggegap
- KJ 282 Seluruh Umat Tuhan Oleh-Nya Dikenal
- KJ 318 Berbahagia Tiap Rumah Tangga
- KJ 332 Kekuatan Serta Penghiburan
- KJ 338 Marilah, Marilah, Hai Saudara
- KJ 339 Maju, Laskar Kristus
- KJ 340 Hai Bangkit Bagi Yesus
- KJ 341 Kuasa-Mu Dan Nama-Mulah
- KJ 344 Ingat Akan Nama Yesus
- KJ 346 Tuhan Allah Beserta Engkau
- KJ 348 Anug'rah Tuhan Kita Yesus Kristus
- KJ 350 O Berkati Kami
- KJ 356 Tinggallah Dalam Yesus
- KJ 363 Bagi Yesus Kuserahkan
- KJ 364 Berserah Kepada Yesus
- KJ 365 Tuhan, Ambil Hidupku
- KJ 369 Ya Yesus, Ku Berjanji
- KJ 370 Ku Mau Berjalan Dengan Jurus'lamatku
- KJ 372 Inginkah Kau Ikut Tuhan
- KJ 375 Saya Mau Ikut Yesus
- KJ 376 Ikut Dikau Saja, Tuhan
- KJ 379 Yang Mau Dibimbing Oleh Tuhan
- KJ 384 Allah Bapa Melindungi
- KJ 388 S'lamat Di Tangan Yesus
- KJ 389 Besarlah Kasih Bapaku
- KJ 391 Puji Tuhan, Haleluya
- KJ 392 Ku Berbahagia
- KJ 396 Yesus Segala-galanya
- KJ 400 Kudaki Jalan Mulia
- KJ 406 Ya Tuhan Bimbing Aku
- KJ 407 Tuhan Kau Gembala Kami
- KJ 408 Di Jalanku Ku Diiring
- KJ 410 Tenanglah Kini Hatiku
- KJ 412 Tuntun Aku, Tuhan Allah
- KJ 413 Tuhan, Pimpin Anak-Mu
- KJ 416 Tersembunyi Ujung Jalan
- KJ 422 Yesus Berpesan
- KJ 423 Aku Dapat Di Hatiku
- KJ 424 Yesus Menginginkan Daku
- KJ 425 Berkumandang Suara Dari Seberang
- KJ 426 Kita Harus Membawa Berita
- KJ 427 Ku Suka Menuturkan
- KJ 428 Lihatlah Sekelilingmu
- KJ 432 Jika Padaku Ditanyakan
- KJ 438 Apapun Juga Menimpamu
- KJ 439 Bila Topan K'ras Melanda Hidupmu
- KJ 440 Di Badai Topan Dunia
- KJ 441 Ku Ingin Menyerahkan
- KJ 445 Harap Akan Tuhan
- KJ 446 Setialah
- KJ 451 Bila Yesus Berada Di Tengah Keluarga
- KJ 453 Yesus Kawan Yang Sejati
- KJ 457 Ya Tuhan, Tiap Jam
- KJ 460 Jika Jiwaku Berdoa
Pelengkap Kidung Jemaat
- PKJ 101 Ya Allah Yang Mahatinggi
- PKJ 105 Gereja Bagai Bahtera
- PKJ 106 Satukan Kami, Ya Tuhan
- PKJ 129 Kau Perkasa, Ku Lemah
- PKJ 131 Ku Yakin Tuhan Tuntun Langkahku
- PKJ 135 O Sungai Rahmat
- PKJ 138 Setia-Mu, Tuhanku, Tiada Bertara
- PKJ 140 Tuhanku Berjanji
- PKJ 164 Jalan Hidup Tak Selalu
- PKJ 165 Janji Yang Manis
- PKJ 177 Aku Tuhan Semesta
- PKJ 178 Allah Mengutus
- PKJ 182 Kuutus Kau
- PKJ 183 Mari Sebarkan Injil
- PKJ 184 Nama Yesus Termulia
- PKJ 185 Tuhan mengutus Kita
- PKJ 187 Ku Dengar Suara Yesus
- PKJ 228 Bapa Sorgawi
- PKJ 230 Berkilat Halilintar
- PKJ 232 Di Kala Hidupku Tent'ram
- PKJ 241 Tak Ku Tahu Kan Hari Esok
- PKJ 258 Ku Ingin Selalu Dekat Pada-Mu
- PKJ 264 Apalah Arti Ibadahmu
- PKJ 271 Janganlah Kumpulkan Harta
- PKJ 274 Pakailah Waktu Anug'rah Tuhanmu
- PKJ 275 Perintah Baru
- PKJ 277 Sekalipun Diriku Dapat Berkata-kata
- PKJ 281 Tiap Orang Harus Tahu
- PKJ 282 Tuhan Tolonglah, Bangunkan Iman
- PKJ 285 Bila Badai Hidup Menerpamu
- PKJ 289 Keluarga Hidup Indah
Nyanyikanlah Kidung Baru
- NKB 034 Setia-Mu, Tuhanku, Tiada Bertara
- NKB 049 Tuhan Yang Pegang
- NKB 087 Junjungan yang Kupilih
- NKB 100 Rindukah Engkau Mendapat Berkat Tuhan
- NKB 104 Apinya Berkobar dalam Hatiku
- NKB 111 Gereja Bagai Bahtera
- NKB 125 Kudengar Panggilan Tuhan
- NKB 128 Ku Berserah Kepada Allahku
- NKB 143 Janji Yang Manis
- NKB 164 Kidung Yang Merdu Di Hatiku
- NKB 170 Jalan Hidup Tak Selalu
- NKB 184 Engkau Milikku Abadi
- NKB 188 Tiap Langkahku
- NKB 191 Dalam Roh Yesus Kristus
- NKB 195 Kendati Hidupku Tenteram
- NKB 197 Besarlah Untungku
- NKB 200 Di Jalan Hidup yang Lebar, Sempit
- NKB 201 Di Jalan Hidupku
- NKB 208 Tabur Waktu Pagi
- NKB 210 Kuutus Kau
- NKB 211 Pakailah Waktu Anugerah Tuhanmu
- NKB 212 Sungguh Inginkah Engkau Lakukan (Jadilah Suluh Dunia)
Kidung Kabungahan
- KK 18 Abdi Henteu Sanggem Sorangan
- KK 22 Allah Langkung Kawasa
- KK 24 Hate, Beungeun Biwir
- KK 40 Sok Sanaos Abdi Ngartos
- KK 75 Waktos Abdi Ngalalana
- KK 83 Nya Dina Iman Abdi Makalangan
- KK 186 Sakur Nu Pinyorangeun
- KK 194 Eh, Dulur Nu Kaasih
- KK 196 Eh, Nyawa Sing Kukuh
- KK 217 Gusti Mugi Ngaberkahan GKP
- KK 219 Mugi Berkahan Gareja Kristen Pasundan
Nyanyian Persekutuan
- ....
Musik adalah bahasa dunia dan tak perlu diterjemahkan. Dalam musik, jiwa berbicara kepada jiwa. (Bertold Aurbach)